Kali ini saya tulis materi tentang contoh Surat Lamaran Kerja, selamat menyimak.
Perihal : Lamaran Pekerjaan
Ciamis, 28 Januari 2014
Yth. Pimpinan PT. Hanswin Properties
Internasional
Jalan Tanjung Duren Selatan ( Depan Mal
TA )
Jakarta Selatan
Denagn Hormat,
Berdasarkan pengumuman yang di muat pada
harian umum Kompas, tanggal 27 Januari 2014, dengan ini saya berminat untuk
mengajukan diri menjadi marketing dan sales di PT. Hanswin Properties
Internasional yang bapak/ibu pimpin.
Data diri saya sebagai berikut :
Nama :
Sucipto
Tempat, tanggal, lahir : Ciamis, 8 juni
1995
Pendidikan Terakhir : Jurusan Pemasaran
SMK Negeri 1 Ciamis
Alamat :
Kp. Kalangari Dsa. Budiharja RT.01 RW.01 Kec. Sindangkasih Kab. Ciamis
Nomor HP :
08977718254
Sebagai bahan pertimbangan, bersama ini
saya lampirkan :
1. Satu
lembar fotokopi ijazah terakhir
2. Satu
lembar daftar riwayat hidup
3. Satu
lembar fotokopi Transkip Nilai
4. Dua
lembar pas foto ukuran 4x6 cm
5. Satu
lembar fotokopi sertifikat PKL ( Praktek Kerja Lapangan ) di Yogya Toserba
Ciamis.
6. Kartu Kuning
7. Sertifikat Kursus
6. Kartu Kuning
7. Sertifikat Kursus
Demikian surat lamaran ini saya
sampaikan dengan harapan mendapat perhatian dari Ibu/Bapak, saya mengucapkan
terima kasih.
Hormat saya,
Sucipto
Demikian contoh Surat Lamaran Kerja yang saya buat, semoga bermanfaat.